Hot Item

Hot Item

Recent Posts

Minggu, 10 Maret 2013

Mars: Si Planet Merah ternyata berwarna Abu-Abu

     "Kami  melihat warna baru  Mars , dan itu sangat menarik bagi kami," kata Joel Hurowitz, seorang ilmuwan untuk Curiosity di NASA Jet Propulsion Laboratory (JPL) di Pasadena, California.



  Untuk pertama kalinya, Robot Nasa pada 20 Februari 2013 melakukan pengeboran di batuan Mars. Dan para peneliti yakin bahwa Mars sebenarnya berwarna abu-abu (penuh besi). Sementara wara merah-oranye yang tampak adalah hasil oksidasi (seperti pengaratan). Jadi prosesnya mirip buah apel yang kita biarkan terbuka. Maka permukaannya akan berubah menjadi oranye lalu coklat.


   
     "Ini adalah titik balik yang sangat besar bagi kami," kata  ilmuwan John Grotzinger, seorang ahli geologi di Caltech di Pasadena. Ia dan timnya akan mulai mengerti mengapa bumi tak mengalami oksidasi (perubahan warna) yang sama.

Sumber: Space.com

Artikel Terkait Lainnya:



1 komentar:

Unknown mengatakan...

matap guys..
Followback yc..
http://almudirarizqi.blogspot.com/

Posting Komentar